Jenis-Jenis Pen Mod
Di postingan kali ini , saya akan menjelaskan tentang pen mod dan jenis-jenis pen mod . Sebelum saya mulai , udah pada tau belum apa itu Pen Mod ? Jadi , Pen Mod itu adalah sejenis pulpen/pensil yang sudah di modifikasi oleh masing-masing orang sesuai dengan seleranya masing-masing . Singkatnya , pen mod sendiri dibuat oleh para spinner untuk mempermudah mereka saat melakukan trick nya .
Berikut ini ada jenis-jenis pen mod yang mungkin wajib untuk para spinners ketahui , lumayan jugalah , nambah-nambah pengetahuan sedikit , hehe :v . Langsung saja . ini dia ::
1. (SC) Single Capped
Lihat dari namanya aja pasti udah pada tau dong , kenapa namanya single ? jelas , karena pena jenis ini memiliki cap(seperti penutup utk ujung pena) di salah satu(single) ujungnya .
Berikut contoh gambar pena yang termasuk Single Capped(SC) :
2. (DC) Double Capped
3. (MP) Mechanical Pencil
4. (RT) Retractable
Itulah
jenis-jenis penmod yang biasanya banyak digunakan oleh kalangan tricksters .
Salam .
Tricksters :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar